PENERAPAN PICTORIAL LIGHT UNTUK MENDUKUNG DRAMATIK PENCERITAAN PADA FILM FIKSI TSANA

Reja, Aji Prayogo (2023) PENERAPAN PICTORIAL LIGHT UNTUK MENDUKUNG DRAMATIK PENCERITAAN PADA FILM FIKSI TSANA. Strata thesis, Institut Seni Indonesia Padangpanjang.

[img] Text (COVER)
COVER & HALAMAN PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK & DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (846kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (826kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV & DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (956kB)
[img] Text (06101417 - REJA AJI PRAYOGO)
06101417 - REJA AJI PRAYOGO.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Downloads

Downloads per month over past year

Abstract

Film fiksi Tsana bercerita tentang seorang kakak yang bernama Kania yang memaksa Tsana adik kandungnya melakukan aborsi. Penulis yang berperan sebagai Director of photography menerapkan Pictorial Light pada film fiksi Tsana untuk mendukung dramatik penceritaan, Pictorial light diterapkan melalui warna pencahayaan dan perpaduan antara high key dan low key. Selain intensitas penerapannya juga menggunakan arah dan posisi lampu seperti, front light, back light, side light, under light, untuk mendukung pictorial light sebagai media utama dalam penerapannya. pencahayaan yang berbeda dan terkadang menyalahi logika untuk menyesuaikan adegan, suasana atau mood yang ingin disampaikan oleh sutradara, menjadi salah satu peran penting terhadap dramatik penceritaan di dalam film.

Item Type: Thesis (Strata)
Uncontrolled Keywords: Film Fiksi; Pictorial; dramatik; logika
Subjects: Seni Rupa & Desain
Seni Rupa & Desain > TV & Film
Divisions: Fakultas Seni Rupa & Desain > Prodi Televisi & Film
Depositing User: Tulus Setiawan
Date Deposited: 21 Oct 2025 08:24
Last Modified: 21 Oct 2025 08:24
URI: http://repository.isi-padangpanjang.ac.id//id/eprint/2229

Actions (login required)

View Item View Item