Animo

Ricky, Warman Putra (2017) Animo. Masters thesis, Institut Seni Indonesia Padangpanjang.

[img]
Preview
Text (COVER)
COVER & HALAMAN PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (184kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK & DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV & DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (197kB) | Preview
[img] Text (101003615 - RICKY WARMAN PUTRA)
101003615 - RICKY WARMAN PUTRA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
["lib/irstats2:embedded:summary_page:eprint:downloads" not defined]

Abstract

Animisme dan modern jika dikaji dan dianalisa lebih mendalam, animisme dan modern tidak akan bisa hidup berdampingan, tetapi saat ini yang pengkarya temukan animisme dan modern hidup berdampingan. Kesenian Saluang Sirompak yang terdapat di Kabupaten Lima Puluh Kota, Kecamatan Taeh, Nagari Taeh Baruah. Kesenian Saluang Sirompak ini sudah ada sejak nenek moyang kita dan diturunkan sampai generasi sekarang yaitu generasi ke tiga. Kesenian Saluang Sirompak ini berfungsi untuk mengguna-gunai orang yang akan dituju dengan perantara roh-roh yang diberinama Simambang Hitam, Simambang Putiah, Simambang Sirah, Simambang Tungga, Simambang Barantai yang dipercayanya menghuni ke lima lobang Saluang Sirompak tersebut. Prosesi ritual Saluang Sirompak ini hampir semua berhubungan dengan makhluk halus seperti mantra, gasiang tangkurak, bulu perindu, kemenyan, benang picono, beras kunyit, daun pisang dan telor bebek, semua sesajen ini di peruntukan sebagai syarat roh-roh tersebut. Kesenian Saluang Sirompak ini salah satu kesenian animisme yang berada di Minangkabau, walaupun di Minangkabau dominan agama Islam tetapi kesenian tradisi yang menganut paham animisme masih bertahan dan berkembang di Minangkabau salah satunya kesenian Saluang Sirompak. Kata Kunci: Kesenian Saluang Sirompak, Animisme, Minangkabau,Islam, Simambang.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Kesenian Saluang Sirompak, Animisme, Minangkabau,Islam, Simambang.
Subjects: Pascasarjana ISI Padangpanjang
Divisions: Pascasarjana
Depositing User: Tulus Setiawan
Date Deposited: 18 Mar 2020 03:21
Last Modified: 15 Mar 2022 08:54
URI: http://repository.isi-padangpanjang.ac.id/id/eprint/522

Actions (login required)

View Item View Item