Perancangan Media Informasi dan Edukasi Tentang Keselamatan Anak-Anak Saat Bermain di Dalam Rumah

Elsa, Marsela (2021) Perancangan Media Informasi dan Edukasi Tentang Keselamatan Anak-Anak Saat Bermain di Dalam Rumah. Strata thesis, Institut Seni Indonesia Padangpanjang.

[img]
Preview
Text (COVER)
COVER & HALAMAN PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (574kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK & DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text (0733113 - ELSA MARSELA)
0733113 - ELSA MARSELA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (16MB)

Downloads

Downloads per month over past year

Abstract

“Perancangan Media Interaktif Keselamatan Anak-Anak Saat Bermain di Dalam Rumah” merupakan sarana untuk memperkenalkan orang tua dan anak tentang kesalamatan anak-anak saat bermain di dalam rumah, tujuan dari perancangan ini untuk meningkatkan pengetahuan orang tua tentang keselamatan anak-anak saat berada di dalam rumah sehingga tidak ada sesuatu yang akan membahayakan keselamatan anak-anak saat mereka bermain. Secara khusus dalam laporan tugas akhir ini, pengkarya sebagai Mahasiswa Desain Komunikasi Visual merancang media informasi dan edukasi untuk orang tua dan anak tentang keselamatan anak saat bermain di dalam rumah, yaitu multimedia interaktif berbasis software yang dapat di buka melalui komputer atau laptop. Metode yang digunakan dalam proses perancangan media interaktif ini adalah analisis SWOT. Proses perancangan Media Interaktif ini dimulai dari mengumpulkan data, melakukan riset, studi ikonik, studi karakter, studi warna, studi tipografi, sketsa alternatif hingga terpilih sebuah final desain. Kata Kunci : Anak-anak Bermain, Perancangan Media Interaktif, di Dalam Rumah, Media Informasi, Edukasi, Multimedia Interaktif.

Item Type: Thesis (Strata)
Uncontrolled Keywords: Anak-anak Bermain, Perancangan Media Interaktif, di Dalam Rumah, Media Informasi, Edukasi, Multimedia Interaktif.
Subjects: Seni Rupa & Desain > Desain Komunikasi Visual
Seni Rupa & Desain
Divisions: Fakultas Seni Rupa & Desain > Prodi Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Tulus Setiawan
Date Deposited: 04 Aug 2021 06:45
Last Modified: 31 May 2022 01:40
URI: http://repository.isi-padangpanjang.ac.id/id/eprint/1102

Actions (login required)

View Item View Item